Mas Imam Nawawi

Indonesia tentu terus berbenah, meski berita-berita tentang dunia akademik seakan berubah menjadi "pasar gelar"
Opini

Cari Ilmu Apa Gelar?

Sekali waktu kita perlu merenung, kuliah sebenarnya untuk apa. Mencari ilmu atau menggapai gelar semata? Kita tentu ingin berprasangka baik atau bahkan punya niat baik, meningkatkan kapasitas diri dengan belajar formal, kuliah. Namun, fakta-fakta yang muncul justru sebaliknya. Belakangan berita tentang plagiarisme menyeruak di Indonesia. Tidak tanggung-tanggung problem akan hal itu juga menimpa Universitas Gadjah […]