Kajian Utama
Berpikir Sekaligus Bertindak
Bicara tentang berpikir tentu kita kenal cukup banyak orang yang dikenal sebagai pemikir. Bicaranya retoris, datanya faktual dan analisisnya akademik. Namun, dunia tak butuh sebatas pemikir tapi juga eksekutor, alias orang yang bertindak. Kacaunya situasi di dunia maya, konon karena begitu banyaknya lontaran dari para pemikir yang sebagian sudah tidak lagi berdiri di atas pondasi […]